Sinopsis Lengkap Film Son of Batman (2014)
Son of Batman bercerita tentang seorang anak laki-laki yang nakal dan keras. Ia sering berkelahi dengan temannya. Akan tetapi tentu anak ini bukan anak sembarangan. Melihat kemampuan bertarung sang anak yang cukup hebat pimpinan kelompok teroris Liga Assassins merekrutnya untuk bergabung menjadi anggota. Tentu sang anak yang masih berusia remaja langsung menerima tawaran tersebut. Akan tetapi kelompok ini adalah kelompok teroris jahat dan hanya memperalah anak tersebut. Melihat akan hal ini batman tidak tinggal diam, dia berusaha menyelamatkan anak ini dan membawanya kembali ke jalan yang benar. Batman pun mengangkat anak ini menjadi anak buahnya.
Title :
Son of Batman (2014)
Description : Sinopsis Lengkap Film Son of Batman (2014) Son of Batman bercerita tentang seorang anak laki-laki yang nakal dan keras. Ia sering berke...
Rating :
5